Kamis, 29 Mei 2008

Etika dalam Bekerja


Dalam hal bekerja etika disini lebih ditonjolkan dalam hal kedisiplinan. Saat masuk kerja dan pulang kerja harus sesuai dengan waktu yang sudah ditentukan, tidak boleh korupsi waktu. Dalam menyelesaikan pekerjaan juga tidak boleh ditunda-tunda harus selesai tepat pada waktunya sesuai dengan apa yang diperintahkan oleh atasan. Apabila kita sudah bisa menerapkan etika bekerja dalam pekerjaan kita maka secara tidak langsung kita telah membentuk suatu sosok manusia yang berbudi luhur.

Tidak ada komentar: